
Rumah Produksi Film Anak dan Keluarga Indonesia
Kelap Kelip berfokus pada produksi film, konten, dan aktivasi yang ramah bagi anak-anak serta keluarga.
Selamat Datang di Kelap Kelip
Perkenalkan, kami Kelap Kelip, rumah produksi berbasis di Jakarta yang digagas tahun 2024.
Kami bercita-cita membangun ekosistem yang positif untuk anak-anak dan keluarga melalui karya.


Halo, teman-teman!
Production House




Content Studio
Event Organizer

Karya Terkini




Ada Hantu di Menara Merdu
Fim Pendek
Layar Keluarga 2025
(kolaborasi dengan Galerien Films)
Screening Event

Ada Hantu di Menara Merdu
(Film Pendek, 2024)
Liburan kenaikan kelas, Zeo mengundang Remi, Ara, Gembi, Darra, Raga, dan Annika untuk bertualang bersama di kampung halamannya: Banyuwangi. Tapi, ini bukan petualangan biasa, karena mereka punya misi penting, yaitu mencari hantu. Berangkatlah ketujuh sahabat ke tempat-tempat yang katanya mistis, termasuk ke sebuah menara bambu di sawah yang katanya sering mengeluarkan suara musik misterius!


kelapkelip.pro@gmail.com
© 2024. All rights reserved.
Jl. Wijaya Kusuma II No. 8. Kelurahan Pondok Labu. Kecamatan CIlandak. Jakarta Selatan. 12450
Contact Us